Berita Nasional

Masih Ada Kepentingan Di Pilkada 2024, Formappi Nilai Periode Ini DPR Tidak Akan Sahkan Revisi UU Desa

JAKARTA – Paska Pemilu  DPR RI akan menggelar rapat paripurna pembukaan masa persidangan IV tahun sidang 2023-2024. DPR telah melakukan reses selama kurang lebih satu bulan dimana masa reses tersebut berlangsung sejak Rabu (7/2) hingga Senin (4/3). Seperti yang dinanti-nanti Kepala Desa di seluruh Indonesia, diharapkan dalam rapar paripurna nanti ada kejelasan tentang kelanjutan dari revisi UU No 06 Tahun …

Read More »

Status Perangkat Desa, Usulan Yang Terlupakan Ditengah Efouria Revisi UU Desa

Pemerintah bersama Baleg DPR RI telah selesai melakukan pembahasan tingkat pertama dari perubahan kedua atas UU No 06 Tahun 2014 Tentang Desa,pada awal bulan Februari  2024. Dalam agenda  tersebut tidak ada pembahasan terkait dengan kejelasan status dari perangkat desa. Perangkat desa merupakan pegawai yang diangkat langsung oleh kepala desa untuk membantu dalam penyelenggaraan pemerintahan di tingkat desa. Saat ini, status …

Read More »

Tidak Ada Kejelasan Di Revisi UU Desa, Bagaimana Nasib Perangkat Desa Lewat Revisi PP No 11/2019 ?

Ramai perbincangan tentang status perangat desa dalam perubahan kedua atas UU No 06 Tahun 2014 Tentang Desa, membuat banyak kalangan utamanya dari perangkat desa sendiri menanti kelanjutan dari pembahasan lanjutan revisi UU tersebut. Status perangkat desa yang selama ini diperjuangkan oleh Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) dibawah kepimpinan Moh. Tahril, dan akan terus diaspirasikan dalam setiap agenda audensi dengan Pemrintah …

Read More »

Mengenal Pamong Desa Dan Perangkat Desa Dalam Pemerintahan Desa

Indonesia sebagai negara yang majemuk memiliki banyak sekali struktur pemerintahan yang tertata rapi di masyarakat. Desa merupakan salah satu bukti bahwa keberadaan pemerintahan yang tersusun rapi menjadi ciri khas negara ini. Desa sebagai administrasi pemerintahan yang paling bawah dalam posisi pemerintahan memiliki  struktur yang sangat baik dalam pembagian tugas pelayanan kepada masyarakat. Di dalam pemerintahan desa memiliki struktur administrasi yang …

Read More »

Pembahasan Lanjutan Revisi UU Desa Paska Pemilu, Akankah Segera Disahkan?

Jakarta – Pembahasan perubahan kedua atas UU No 06 Tahun 2014 yang akan dilanjutkan setelah pelaksanaan  Pemilu 2024, sampai sekarang belum menemukan kejelasan. Padahal Badan Legislasi (Baleg) DPR RI telah menerima aspirasi Asosiasi Kepala Desa dan Perangkat Desa yang menginginkan adanya revisi UU Desa. Salah satu poin krusial yang disepakati dalam Pengambilan Keputusan Tingkat 1 Rapat Panitia Kerja (Panja) Baleg …

Read More »

Lebih Urgent Mana Dalam Revisi UU Desa, Kejelasan Status Perangkat Desa Atau Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa ?

JAKARTA – Menjelang pemungutan suara Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024, pada Senin 05 Februari 2024 DPR dan Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menyebutkannya sudah tercapai kesepakatan pembahasan tingkat I revisi UU Desa. Butir-butir kesepakatan legislatif dan pemerintah antara lain, masa jabatan kades menjadi delapan tahun dengan batas maksimal dua periode. Ada pula disebutkan calon kades tunggal bisa ditetapkan tanpa perlu melawan …

Read More »

Mbak Ulik, Srikandi PPDI Dari Kepulauan Meranti Penggemar Soto Ceker

Meranti –  Tidak banyak aktivis PPDI yang rela mnegorbankan waktu untuk kepentingan organisasi, terutama dari kalangan wanita.Dari sekian aktivis wanita itu terdapat satu sosok yang bernama Yuliana, Ama.Pd, seorang wanita tangguh dari Kepulauan Meranti, Propinsi Riau. Yuliana atau sering dipanggil Ulik ini merupakan salah satu unsur perangkat desa di Pemerintah Desa Tanjung, Kecamatan Tebing Tinggi Barat, Kepulauan Meranti. Sosok yang …

Read More »

La Ode Ahmad Pidana Bolomba, Mengenal Dirjen Bina Pemdes Kemendagri Yang Baru

Jakarta – Direktur Jenderal (Dirjen) Bina Pemerintahan Desa telah memiliki pejabat baru, Adalah La Ode Ahmad Pidana Bolombo yang dilantik menggantikan Eko Prasetyanto Purnomo Putro yang beralih menjadi Staf Ahli Mendagri Bidang Ekonomi dan Pembangunan. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian yang melantik 2 pejabat pimpinan tinggi madya di lingkungan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), di Ruang Sidang Utama (RSU) …

Read More »

Revisi UU Desa, Waket Baleg DPR RI Sampaikan Info Terkini

Jakarta – Pembahasan Revisi UU Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa oleh DPR dan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) yang di utus Presiden telah masuk tahap akhir.  Wakil Ketua Baleg DPR Achmad Baidowi mengungkapkan, Revisi UU Desa ini tinggal menunggu pengesahan dalam rapat paripurna DPR. “Ya tinggal disahkan di paripurna tapi menunggu penjadwalan dari bamus (Badan Musyawarah DPR). Kemarin baru pengambilan …

Read More »

Tidak Terima Di Pecat Tanpa Alasan Jelas, Kaur TU Desa Wologai Siap PTUN-kan Kepala Desa

Ende – Ketua PPDI Kabupaten Ende menilai pemberhentian perangkat Desa Wologai, Kecamatan Ende, Ende, tidak sesuai dengan peraturan berlaku. Hal ini disampaikan sesaat setelah acara Rakor Awal Taun PPDI Ende, di Desa Ndungga Kecamatan Ende Timur, Jum’at (23/02/2024) kemarin. Maximus Osakrius Laka merupakan Kepala Urusan Tata usaha dan Umum Desa Wologai kecamatan Ende Kabupaten Ende NTT, yang diberhentikan tidak sesuai …

Read More »