Berita

Sukseskan Silatda Jabaraya, PPDI Cirebon Siapkan 5 Armada Bus

Cirebon – Ketua Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Cirebon, Sutara SE, mengaku siap mendatangi Gedung Sate, Kota Bandung, pada Senin, 6 Desember 2021 mendatang. Kedatangannya untuk menyampaikan aspirasi kepada Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat. Dilansir dari laman radarcirebon.com, menurut Sutara, Kabupaten Cirebon akan mengirimkan perwakilan perangkat desa minimal 5 bus yang berasal dari perwakilan aparat desa yang ada …

Read More »

Bupati Magelang Dorong Perangkat Desa Tingkatkan Layanan Digital

Magelang – Pemerintah Desa memiliki peran penting sebagai subjek pembangunan, sekaligus menjadi motor penggerak utama penyelenggaraan pemerintahan. Demikian disampaikan Bupati Magelang Zaenal Arifin saat membuka Pelatihan Peningkatan Kapasitas Kepala Desa dan Perangkat Desa Kecamatan Salaman di Ballroom Hotel Griya Persada, Bandungan, Kabupaten Semarang, Selasa (30/11). Dilansir dari beritamagelang.id, Bupati mengatakan, di era digitali 4.0 saat ini, kemajuan zaman terus berkembang …

Read More »

Angel Emitasari, Ini Kabar Terbaru Kades Cantik Dari Lamongan

Angel Emitasari dilantik sebagai kepala Desa Kedungkumpul oleh Bupati Lamongan pada November 2019. Sebelumnya, nama Angel Emitasari terkenal di kalangan penggemar dangdut di Jawa Timur sebagai biduan yang manggung dari panggung ke panggung. Angel Emitasari memutuskan untuk lebih sering tampil berhijab dalam kegiatan sehari-harinya. Yuk kita intip potretnya cantiknya yang dilansir dari kapanlagi.com

Read More »

Proses Pengisian Perangkat Desa, Bupati Kediri Siap Sikat Habis Praktik Jual Beli Jabatan

Kediri – Keseriusan Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramono untuk membersihkan proses pengisian perangkat desa dari kecurangan bukan main-main. Berulangkali bupati yang akrab disapa Mas Dhito itu menegaskan tidak ingin terjadi praktik jual beli jabatan perangkat desa di Kabupaten Kediri.“Hari ini persoalan jual beli jabatan perangkat desa harus hilang dari Kabupaten Kediri,” kata Mas Dhito, Kamis (2/12/2021). Dilansir dari detik.com, Mas …

Read More »

Gelar Silatda Dengan Gubernur, PPDI Jabaraya Siap Gerudug Gedung Sate

PPDI Jawa Barat atau lebih dikenal dengan sebutan PPDI Jabaraya menyiapkan agenda besar di awal Desember ini dengan menggelar Silaturahmi Daerah dengan Gubernur Jawa Barat yang rencana diadakan pada Senin, (06/12) pekan depan. Agenda besar PPDI Jabaraya ini sendiri akan mengambil lokasi seputaran Gedung Sate, Kota Bandung dengan mengusung tema seputaran perjuangan perangkat desa. Lebih lanjut Kang Dewa sapaan akrabnya …

Read More »

Menjelang Pilkades, PPDI Lampura Tegaskan Kades Baru Jangan Asal Main Pecat

LAMPURA – Pesta Demokrasi pemilihan kepala desa (Kades)serentak di beberapa kabupaten di provinsi Lampung yang dijadwalkan akan di gelar tanggal 8 Desember 2021 mendatang menimbulkan kekhawatiran sejumlah perangkat desa.Menyikapi hal ini, Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Lampung Utara (Lampura) di acara  Musyawarah Kerja Daerah (Mukerda) pada hari Senin tanggal 29 November lalu kembali menegaskan Kades terpilih atau incumbent tidak asal …

Read More »

Terungkap Jelas, Begini Kronologi Pembunuhan Terhadap Anggota PPDI Bengkulu Tengah

Benteng – Polres Bengkulu Tengah (Benteng) yang didampingi oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Benteng, (1/12) melaksanakan rekonstruksi pembunuhan berencana terhadap perangkat Desa Lubuk Unen Baru, Supran Erlani. Dilansir dari rakyatbengkulu.com, dalam rekonstruksi yang dilakukan tersebut, total 77 adegan reka ulang dilakukan empat tersangka. Dari total adegan tersebut, 9 diantaranya tersangka memperagakan saat menghujamkan pisau ke tubuh korban. Dalam reka ulang ini, …

Read More »

Ini 4 Tingkatan Korupsi Di Pemerintahan Desa Menurut Menteri Desa

Jakarta – Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Mendes PDTT) Abdul Halim Iskandar mengungkap ada empat derajat korupsi di desa. Pertama, korupsi sistemik yang bermula dari kebijakan level pemerintah daerah hingga ke desa seperti kasus penangkapan kepala desa dan Bupati Probolinggo, Jawa Timur.Selanjutnya, korupsi yang dilakukan kepala desa bersama-sama dengan perangkat desa termasuk anggota keluarganya dengan motif memperkaya diri …

Read More »

Perjuangkan Perangkat Desa Berijazah Non SMA, PPDI Brebes Gelar Audensi Dengan DPRD

Batang – Terjadi tumpang tindih regulasi antara Peraturan Bupati (Perbup) Batang nomor 9 tahun 2016 yang mengharuskan perangkat desa minimal berpendidikan SMA/sederajat dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) nomor 67 tahun 2017 perangkat desa yang diangkat sebelum terbitnya Perbub tersebut, tetap menjabat sampai purna tugas sesuai dengan Surat Keputusan (SK). Dilansir dari laman infopublik.com, Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Batang …

Read More »

Usia Kurang 1 Bulan, Gadis Di Wonogiri Ini Menangis Sedih Gagal Ikut Seleksi Perangkat Desa

WONOGIRI—Sejumlah anak muda di Desa Pokoh Kidul, Kecamatan Wonogiri, Wonogiri, mendaftar menjadi perangkat desa atau perdes. Saeorang perempuan sampai menangis tidak bisa mendaftar sebab umurnya kurang satu bulan. Hal ini menjadi salah satu indikator mulai tumbuhnya kesadaran kelompok muda untuk memajukan desanya dibandingkan merantau. Dilansir dari Solopos.com, melalui papan pengumuman Desa Pokoh Kidul, Selasa (30/11/2021), 50 peserta mengikuti seleksi perangkat desa Desa Pokoh Kidul. …

Read More »
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});