Tag Archives: pemberhentian perangkat desa

Raperda Dirasa Lambat, PPDI Karawang Dorong Segera Diterbitkan

KARAWANG – Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Karawang mendesak legislatif supaya mempercepat menerbitkan peraturan daerah tentang perangkat desa. Dilansir dari radarkarawang.id, Sekretaris PPDI Karawang Aan Karyanto menyebut, peraturan tentang perangkat desa ini sudah masuk dalam Program Legislasi Daerah (Prolegda) tahun ini. Hanya saja dia menganggap proses penerbitan peraturan itu terkesan lambat. “PPDI tetap konsisten mendorong agar perda tentang perangkat desa …

Read More »

Siltap 8 Bulan Belum Terbayar, Eks Perangkat Desa Persiapan Demo Bupati Labusel

Labusel – Kesal karena gaji atau Penghasilan Tetap (Siltap) mereka selama delapan bulan, pada tahun 2021 lalu, belum dibayarkan, sejumlah mantan perangkat desa persiapan se Kab. Labusel yang tergabung dalam Forum Perangkat Desa Persiapan unjuk rasa di Kantor Bupati, Rabu (2/3/2022) siang. Dilansir dari okemedan.com, mereka menuntut Pemkab Labusel agar gaji pada periode Maret hingga Oktober 2021, segera dibayarkan. Massa …

Read More »

Patut Dicontoh, Sikap Tegas Bupati Kepulauan Sula Sikapi Ancaman Pemberhentian Perangkat Desa

Sula – Para Kepala Desa (Kades) terpilih melalui Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Tahun 2020 dan 2021 lalu, baik petahana maupun yang baru dilantik jangan sewenang-wenang mengangkat dan memberhentikan perangkat desa yang tidak sesuai dengan regulasi. Pasalnya, pergantian perangkat desa yang tidak sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku maka segera melakukan evaluasi kembali, bila tidak para Kades di Kepulauan Sula, Maluku Utara …

Read More »

Dijadikan Tersangka, Mantan Sekjen PPDI Prihatin Hukum Yang Tidak Berpihak Ke Nurhayati

Magelang – Penetapan tersangka Nurhayati oleh Polres Cirebon Kota atas kasus dugaan korupsi Kepala Desa Citemu, Kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon. Mendapatkan atensi dari berbagai pihak.Sebagaimana di informasikan, Nurhayati yang sudah membantu mengungkap kasus dugaan korupsi di desanya hingga pihak Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Citemu melaporkan kasus ke polisi, turut dijadikan tersangka naik statusnya dari saksi dari kasus tersebut. Tidak luput …

Read More »

Kabar Terkini Kasus Nurhayati, Berhembus Kabar Perangkat Desa Siap Kerahkan Massa Besar-Besaran

CIREBONRAYA-Dalam kasus dugaan korupsi APBdes Desa Citemu Kabupaten Cirebon, kuasa hukum Nurhayati menegaskan kliennya merupakan pelapor. Penegasan tersebut disampaikan Waswin Janata SH, salah satu Tim Kuasa Hukum Nurhayati seperti yang dilansir dari cirebonraya.pikiran-rakyat.com, Kamis 24 Februari.  Ia menyebutkan, dasar dari penegasan tersebut salah satunya mengacu pada bukti tertulis di atas meterai. Isinya Nurhayati melapor adanya dugaan korupsi kuwunya kepada BPD. “Bukti asli surat nurhayati melaporkan kepada BPD sudah diberikan kepada penyidik,” ujarnya sambil memperlihatkan foto …

Read More »

Bentuk Dukungan Untuk Kasus Nurhayati, Parade Nusantara Madiun Siapkan Advokasi

Madiun – Para perangkat desa yang tergabung dalam persatuan rakyat desa nusantara (Parade Nusantara) Madiun memberikan dukungan kepada Nurhayati. Wanita asal Cirebon ini ditetapkan sebagai tersangka usai melaporkan kasus korupsi. Dilansir dari detik.com, Sekjen Parade Nusantara Madiun Dimyati mengatakan pihaknya ikut bersimpati apa yang dialami oleh Nurhayati usai melaporkan kasus korupsi APBDes senilai Rp 800 juta. Ia menilai seharusnya Nurhayati …

Read More »

PPDI Kerinci Dukung Camat Terbitkan Surat Peringatan Untuk Kades Yang Berhentikan Perangkat Desa

KERINCI – Dua kepala desa di Kabupaten Kerinci yakni Kades Lubuk Paku Kecamatan Batang Merangin dan Kades Sako Dua Kecamatan Kayu Aro Barat dapat surat peringatan dari Camat. Hal ini lantaran dua Kades tersebut memberhentikan perangkat desa yang masih menjabat tanpa mengikuti aturan yang berlaku. Surat peringatan tersebut berdasarkan surat yang ditandatangani oleh Camat Batang Merangin nomor 140/43/Pem-BM/2022 dan Camat Kayu …

Read More »

MANTAP! Selain Tunda Pencairan Siltap, Pemkab Banggai Ancam Berhentikan Kades Yang Pecat Perangkat Desa Non Prosedural

Banggai – Arogansi Kepala Desa (Kades) yang terpilih dan telah dilantik pada akhir tahun lalu kembali terjadi. Kali ini arogansi Kades terjadi di Desa Toili, Kecamatan Moilong, Kabupaten Banggai, sebagaimana yang terungkap pada kegiatan Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi 1 yang digelar, Senin siang (21/2) tadi. Kegiatan RDP tersebut selain dihadiri oleh jajaran Komisi 1 dan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan …

Read More »

Akademisi Kotabumi Nilai Pemecatan Perangkat Desa Penaganratu Tidak Sah, Begini Dasarnya

Kotabumi – Akademisi Universitas Muhammadiyah Kotabumi (UMKO) menilai pemberhentian perangkat Desa Penaganratu, Kecamatan Abungtimur atau tidak sah. Pasalnya, tidak memenuhi unsur yang diatur dalam peraturan perundangan -undangan yang ada.  Sebab, dalam Permendagri No.67/2017 tentang perubahan peraturan Mendagri No.83/2015 tentang pengangkatan dan pemberhentian perangkat desa harus memenuhi berbagai unsur hingga dapat dilakukan pergantian. “Bukan sekonyong-konyong, apalagi hanya melalui pesan singkat. Ini namanya …

Read More »

DPMD Bengkulu Selatan Dorong Kades Dan Perangkat Desa Hentikan Konflik

Bengkulu Selatan – Saat ini banyak perangkat desa berselisih paham dengan kepala desa (Kades), entah apa yang membuat konflik terhadap pemerintah desa yang kini mayoritas dijabat oleh Kades baru itu. Ganjang-ganjing akan pengangkatan dan pemberhentian perangkat desa pun kerap terdengar. Dikutip dari laman rmolbengkulu.id, akibat adanya permasalahan tersebut, ditakutkan pemerintahan desa menjadi tidak maksimal. Tak ingin hal itu terjadi, Kepala …

Read More »
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});