Jakarta – Mensikapi maraknya tuntutan status kepegawaian dari perangkat desa, Pemerintah sedang menyiapkan formula pas yang akan dibawa dalam pembahasan revisi terbatas UU No 06 Tahun 2014 Tentang Desa. Hal ini diungkap oleh Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Prof. Dr. (H.C.). H. Abdul Halim Iskandar, M.Pd, membuka Rapat Koordinasi Pembangunan dan Perdesaan Tahun 2023 yang diselenggarakan oleh Direktorat …
Read More »Tag Archives: pemberhentian perangkat desa
Acuhkan Surat Dari Camat, Kepala Desa Mbotutenda Tidak Mau Kembalikan Posisi Perangkat Desa Yang Dipecat
Ende – Kasus pemberhentian tanpa prosedur kembali terjadi, kali ini 4 orang perangkat desa di Kabupaten Ende mengalami kejadian tersebut. Hal ini disampaikan oleh Elisius B.A, Sekretaris PPDI Kabupaten Ende,saat dihubungi melalui nomer selulernya, pada Selasa (10/10). Ke-empat perangkat desa tersebut dari Desa Mbotutenda, Kecamatan Ende, yaitu Aleksander Gebo (Kaur TataUsaha dan Umum), Agustinus Setiawan Guru (Kaur Keuangan), Emerentiana Wadhi …
Read More »Setelah Pecat Perangkat Desa, Warga Desak Copot Kepala Desa
PELAIHARI – Pemandangan tak biasa terjadi di halaman Kantor Bupati Tanah Laut (Tala) Kalimantan Selatan di Jalan A Syairani Kompleks Perkantoran Pelaihari, Senin (9/10) pagi. Puluhan personel dari Polres Tala dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Tala berkumpul membentuk barisan untuk mengamankan demo. Dilansir dari laman Jawa Pos Group, aksi dilakukan ratusan warga Desa Gunung Raja, Kecamatan Tambang Ulang. …
Read More »Tak Terima Diberhentikan, 5 Perangkat Desa Di Pohwatu Laporkan Kades
Pohwatu – Tak terima dipecat Kepala Desanya, lima perangkat Desa Panca Karsa 1, Kecamatan Taluditi mendatangi kantor Dinas PMD Kabupaten Pohuwato untuk melaporkan kadesnya sendiri,pada Jumat (06/10). Satu bendahara dan empat kepala dusun itu terpaksa mengadukan Kepala Desa Panca Karsa 1 ke pemerintah daerah karena telah melakukan pemecatan kepada mereka yang diduga tidak sesuai dengan prosedur. Salah satu kepala dusun …
Read More »Tidak Dihiraukan Bupati Dan DPRD, Perangkat Desa Jember Siap Aksi Massa Besar-Besaran
Jember – Perangkat Desa Jember ancam gelar aksi massa, jika aspirasi tidak diperhatikan Bupati dan DPRD. dikutip dari media suaraindonesia, informasi ini disampaikan Hariri lewat sambungan selulernya, Sabtu (07/10/2023). “Demo Jakarta saja Perangkat Desa bisa hadirkan puluhan bis apalagi cuma di depan kantor Bupati Jember,” katanya. Hariri kembali mengingatkan Bupati dan DPRD Jember, bahwa tugas perangkat desa itu bukan hanya …
Read More »Nasib 7 Perangkat Desa Losari Digantung, Ketua Komisi I DPRD Cirebon Nilai Ada Pembiaran
Cirebon – Ketua Komisi I DPRD Cirebon, Sofwan ST, sesalkan nasib tujuh perangkat Desa Mulyasari Kecamatan Losari yang digantung. Pasalnya, lebih dari setahun haknya tak disalurkan pemerintah desa. Padahal status mereka sebagai perangkat desa masih melekat. Politikus Partai Gerindra ini menuding Camat Losari, Mukhlas dan pihak Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Cirebon yang tidak bertanggungjawab atas kasus yang …
Read More »Marak Pemberhentian, PPDI Bengkulu Desak Pemkab Dan DPRD Segara Bahas Perda Perangkat Desa
Arga Makmur – PPDI Bengkulu desak pihak pemerintah Bengkulu Utara dan juga DPRD Bengkulu Utara segera bahas dan sahkan Revisi Perda nomor 13 Tahun 2016 tentang Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa. Hal ini mensikapi makin banyaknya Rekomendasi Camat tentang pemberhentian Perangkat Desa di Kabupaten Bengkulu Utara. Laporan yang masuk ke PPDI Bengkulu, aljir-akhir ini mulai menjamur ke setiap kecamatan, kasus …
Read More »Terjadi Lagi! Perangkat Desa Bengkulu Utara Dipecat Kepala Desa Setelah Tolak Mengundurkan Diri
Bengkulu Utara- Menolak untuk membuat surat pengunduran diri, Sebanyak 4 Orang Perangkat Desa Kembang Manis Kecamatan Air Padang Kabupaten Bengkulu Utara mendapat surat pemecatan dari Kepala Desanya. Dari info yang didapat, pemberhentian Perangkat Desa Kembang Manis dialami oleh 4 orang yaitu Nono Yanto, Kaur Perencanaan, Aliyardi Kasi Kesejahteraan, Riyanto Kaur TU dan Umum, Dan Yurman Kasi Pemerintahan, berdasar pada SK …
Read More »Putuskan Bupati Gorontalo Langgar Aturan, Ombudsman RI Putuskan Ratusan Perangkat Desa Bisa Bertugas Kembali
Gorontalo – Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo dianggap melanggar aturan setelah memberhentikan 176 perangkat desa di wilayah tersebut pada 2021 lalu. Temuan tersebut berdasarkan hasil pemeriksaan, analisis pendapat dan kesimpulan ORI Ombudsman RI (ORI) yang dirilis pada Selasa 26 September 2023 di Jakarta. Pemberhentian 176 perangkat desa oleh Bupati Gorontalo itu menurut ORI tidak melalui mekanisme yang baik. Secara rinci Kepala Keasistenan Rekomendasi dan Monitoring ORI, Ratna Sari Dewi menyampaikan pemberhentian dilakukan berdasarkan evaluasi kinerja perangkat desa. Padalah, …
Read More »Miris! Puluhan Perangkat Desa Di Padang Lawas Diberhentikan Sepihak
Padang Lawas – 18 orang perangkat Desa, di Kecamatan Ulu Barumun, Kabupaten Padang Lawas, yaitu, Desa Pintu Padang, Desa Sibual Buali dan Desa Paringgonan Julu melakukan orasi di depan Kantor Bupati Padang Lawas, terkait pemberhentian secara sepihak, Rabu (13/09/2023). Mereka menuntut agar Plt. Camat Ulu Barumun menjelaskan dasar hukum terkait pemberian rekomendasi pemberhentian perangkat di tiga desa tersebut. Selain itu, …
Read More »