Hadiri RDP Bersama DPRD, PPDI Karawang Desak Perda Perangkat Desa

KARAWANG – Komisi I DPRD Karawang menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Karawang, pada Jumat (02/08/2024). Pertemuan ini bertujuan untuk mendiskusikan urgensi pengesahan Peraturan Daerah (Perda) terkait perangkat desa. Sekretaris PPDI Karawang, Aan Karyanto, menyampaikan harapannya agar DPRD Karawang segera meratifikasi Perda tersebut. “Kami berharap DPRD Karawang dapat segera mengesahkan Perda tentang perangkat desa untuk …

Read More »

Bimtek Siskeudes Link DPMD Garut, Diramaikan Suasana Olimpiade Paris 2024

GARUT – Dalam upaya memperbaiki manajemen keuangan desa, pemerintah desa kini diharapkan mengikuti pedoman dari pemerintah daerah dan pusat, yaitu melalui pembayaran non-tunai. Hal ini menuntut perangkat desa untuk memahami berbagai regulasi administrasi yang berlaku saat ini. Untuk mendukung profesionalisme dan kualitas SDM perangkat desa, pelaksanaan Bimbingan Teknis (Bimtek) menjadi salah satu solusi efektif. Bimtek yang difasilitasi oleh Dinas Pemberdayaan …

Read More »

Selain Koperasi Perangkat Desa, Rakerkab PPDI Ciamis Sepakati Program Kerja Untuk 5 Tahun Kedepan

Pangandaran – Sebanyak 27 pengurus kecamatan serta pengurus PPDI Kabupaten Ciamis mengikuti Rapat Kerja Kabupaten (Rakerkab) Tahun 2024 di Hotel Mustika Ratu, Kabupaten Pangandaran, Jum’at (02/08/2024). Rakerkab ini merupakan kewajiban bagi pengurus sesuai Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD ART) organisasi. Meskipun baru tujuh bulan dilantik, Ketua PPDI Kabupaten Ciamis menyatakan bahwa kegiatan ini adalah langkah awal untuk perbaikan …

Read More »