Menko Marves Luhut Klaim Presiden Akan Tambah Besaran Dana Desa

Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) ingin menambah besaran dana desa yang digelontorkan tahun depan. Dilansir dari cnnindonesia.com, Luhut menyebut pemerintah mengucurkan Rp1,5 miliar dana desa per tahun. Ia mengklaim dana tersebut memberikan dampak positif bagi perekonomian di tingkat desa. “Lebih kurang Rp1,5 miliar tiap tahun dana itu …

Read More »

Menuju Tahun Politik, Begini Himbaun Bawaslu Untuk Perangkat Desa Grobogan

Grobogan – Dalam rangka mencegah pelanggaran Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Grobogan mengadakan Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Penanganan Pelanggaran Hukum Lainnya, Selasa (20/9/2022). Acara yang dilaksanakan di aula setempat mengambil tema mengenai Penanganan Pelanggaran Netralitas Kepala Desa dan Perangkat Desa pada Pemilu 2024. Hadir dalam kesempatan ini di antaranya adalah dari Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa (Dispermades) …

Read More »

Agenda Bersama Anggota DPR RI, Hal Ini Yang Disampaikan Perangkat Desa Magelang

MAGELANG – Anggota DPR RI Ir Sudjadi dari PDI Perjuangan, menggelar Sosialisasi Empat Pilar Kebangsaan (Pancasila, UUD 1945, NKRI dan Bhineka Tunggal Ika). Sosialisasi diikuti Kepala desa (Kades), perangkat desa dan anggota BPD serta tokoh masyarakat tersebut, mengusung tema silaturahmi dan komunikasi untuk membangun desa yang berkeadilan. “Empat pilar kebangsaan ini harus dimaknai sebagai alat untuk membangun bangsa, dengan cara …

Read More »
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});