Urus Legalitas PPDI, Begini Pinta Kesbangpol Toba

Toba – Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Toba, Sumatera Utara, melaporkan keberadaannya sekaligus mendaftar sebagai organisasi kemasyarakatan di Kantor Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Toba. Pendaftaran dilakukan merujuk Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2013 tentang Organisasi Kemasyarakatan yang diubah menjadi Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2017 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 tahun 2017 tentang perubahan atas Undang-Undang …

Read More »

Pasca Pilkades Di Serang, Pengangkatan Dan Pemberhentian Perangkat Desa Bukan Karena Janji Politik

SERANG – Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Serang mengingatkan kepala desa terpilih untuk tidak memecat perangkat desa secara sepihak. Namun, harus menggunakan aturan dan ketentuan yang berlaku. Dilansir dari radarbanten.co.id, Ketua PPDI Kabupaten Serang Hendra Saputra mengatakan, berdasarkan hasil penghitungan suara, banyak calon kades petahana yang bertumbangan. Menurutnya, kondisi itu pasti akan berdampak pada perangkat desa. Ia mengungkapkan, banyak …

Read More »

BaBe MaMan Dan PPDI Salurkan Milyaran Rupiah Untuk Kredit Perangkat Desa Lebong

LEBONG – Sejak ditandatangani Perjanjian Kerjasama (PKS) antara Bank Bengkulu (BaBe) Cabang Muara Aman bersama Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Lebong, saat ini sebesar Rp 1,9 miliar dana yang telah dicairkan BaBe atas pinjaman yang diajukan oleh perangkat desa. Dilansir dari radarbengkulu.com, Kepala Cabang BaBe Muara Aman, Agustian Domargo, SE melalui Kabag Kredit dan Pemasaran, Ari Wibawa, menjelaskan jumlah perangkat …

Read More »
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});