Singkirkan Ego Menjadi Yang Terdepan, PPDRI Pilih Pulang Ke Rumah Besar Perangkat Desa Indonesia

Batang – Keluarga Besar Perangkat Desa Batang, Jawa Tengah, sepakat dan menyetujui untuk bergabung dalam Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) dibawah kepimpinan Mujito. Hal ini terjadi dalam acara Rapat Koordinasi PPDRI Kabupaten Batang di Warungasem, Sabtu (06/03/2021) kemarin. Acara dengan mengambil tema khusus terkait penggabungan atau merger dengan PPDI ini dihadiri oleh perwakilan dari pengurus PPDRI kecamatan yang ada di …

Read More »

Tidak Disangka, Ternyata Menteri Ini Dulunya Seorang Kepala Desa

Orang banyak mengenal sosok Syahrul Yasin Limpo dikenal sebagai Gubernur Sulawesi Selatan sebelum menjabat Menteri Pertanian. Namun mungkin sedikit yang tahu karir politiknya dimulai dari Kepala Desa. “Saya dari kepala desa, camat, bupati, gubernur,” ujar Syahrul di Pasuruan, Jawa Timur, sebagaimana dilansir dari okezone.com. Dia bercerita, sebelum Presiden Joko Widodo alias Jokowi menetapkan siapa saja menterinya di kepemimpinannya periode kedua, …

Read More »

Perjuangkan Masjab 64 Tahun, PPDI Ngawi Datangi Anggota Dewan

Ngawi – Persatuan Perangkat Desa Indonesia Kabupaten Ngawi mendatangi Kantor DPRD Kabupaten Ngawi dalam rangka mengusulkan kepada dewan agar merevisi Perda Kabupaten Ngawi No 9 tahun 2016 tentang Perangkat Desa. Perangkat Desa yang diangkat sesuai undang undang 5 tahun 1979 untuk dapat menyelesaikan tugasnya sampai umur 64 tahun. Diketahui Perda No 9 Tahun 2016 tentang Perangkat Desa dengan masa jabatan …

Read More »