Jakarta, Pengurus Pusat Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PP PPDI) melakukan audiensi dengan Kementerian Dalam Negeri yang di sambut langsung oleh Bapak Tito Karnavian selaku Menteri Dalam Negeri di ruang kerjanya pada selasa 24 Januari 2023. Lalu apa saja yang di sampaikan oleh PP PPDI kepada Menteri Dalam Negeri ? Berikut adalah beberapa Point yang sampaikan : Pemberhentian Perangkat Desa Non …
Read More »Berita
Lebih Mewakili Aspirasi Perangkat Desa, Mendagri Instruksikan Usulan PPDI Harus Segera Ditindaklanjuti
JAKARTA – Ditengah kesibukan persiapan SILATNAS Jilid III Pengurus Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Bertemu Menteri Dalam Negeri, Selasa (24 /1). Dalam pertemuan kali ini Ketua Umum Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) 2006 Moh Tahril, S.Pd didampingi Soedjoko, S.Pd. Sekjend serta didampingi oleh Wasekjend, Agus Wahyudi dari Kebumen. Tampak hadir pula Perwakilan DPN PPDI dan Tokoh Senior PPDI Ubaidi Rosidi …
Read More »Dikunjungi PP PPDI, Menteri Desa Siap Perjuangkan Aspirasi Perangkat Desa
Jakarta – Persatuan Perangakat Desa Indonesia (PPDI) 2006 diterima oleh Gus Mentri Desa Dr. (HC) Drs. A. Halim Iskandar, M.Pd, pada Selasa (24/1) siang di ruang kerjanya. Tampak hadir bersama Ketua Umum PPDI Moh Tahril, S. Pd., Sekjen Soedjoko S. Pd, Bendahara Umum Ambo Asse beserta jajaran Pengurus Pusat PPDI. Pada Kesempatan kali ini Ketua Umum PPDI 2006 menyampaikan keluhan …
Read More »RDPU Dengan Komisi 2 DPR RI, PPDI Beri Penegasan Terkait Aspirasi Perangkat Desa (Catatan Menjelang Silatnas Jilid III)
Jakarta – Gelaran Silaturahmi Nasional (SILATNAS) PPDI Jilid III telah usai, banyak catatan penting yang belum terungkap dalam aksi besar dari Organisasi perangkat desa Indonesia ini.Seperti dengan agenda Pengurus Pusat (PP) PPDI beberapa hari menjelang aksi yang dihadiri 50 ribu perangkat desa dari penjuru negeri ini.Pada hari Selasa (24/1) di Ruang Sidang Komisi 2 DPR RI, berlangsung hearing dimana PPDI …
Read More »Lepas Peserta SILATNAS, Wagub Lampung Harapkan Aspirasi PPDI Terrealisasi
Bandar Lampung, Wakil Gubernur Lampung Ibu Chusnia Chalim,Mas,I,Mkn,Ph D melepas keberangkatan Peserta Silaturahmi Nasional (SILATNAS) Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) dari Provinsi Lampung yang terdiri dari 11 Kabupaten, di Rumah Dinas Wakil Gubernur Lampung yang beralamat di Rawa Laut Kecamatan Tanjung Karang Timur Bandar Lampung, Selasa (24/01/2023).q Acara di buka langsung oleh Wakil Gubernur Lampung yang di Dampingi Jajaran Polda …
Read More »Wujud Toleransi Antar Organisasi, APDESI Dukung PPDI Garut Ke Silatnas
Garut – Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Garut Provinsi Jawa Barat siap ikut andil dalam rangkaian acara Silaturahmi Nasional Jilid III yang akan dilaksanakan pada hari Rabu 25 Januari 2023 di Jakarta. Ini sebagai bukti keseriusan kami dalam menjaga kekompakan organisasi dan kesejahteraan perangkat desa yang memang saat ini tidak diperhatikan pemerintah pusat, padahal pada kenyataannya perangkat desa sangat …
Read More »Tolak Usulan Pembatasan Masa Jabatan Perangkat Desa, PPDI Grobogan Siap Sukseskan Silatnas
Grobogan– Perangkat desa di Kabupaten Grobogan yang tergabung dalam PPDI ( Persatuan Perangkat Desa Indonesia) rencananya akan menggelar demo di Senayan Jakarta. Mereka akan menyampaikan aspirasinya terkait dengan masa jabatan perangkat desa, dimana dalam tuntutan Kades se Indonesia, salah satunya menyebut masa jabatan perangkat desa disamakan dengan Kades yakni selama 9 tahun. tahun. Mereka menggelar rapat di Rumah Kedelai Purwodadi …
Read More »Breaking News! Lokasi Silatnas PPDI Jilid III Dialihkan Ke Gedung DPR RI
Jakarta – Panitia kegiatan Silaturahmi Nasional (Silatnas) PPDI Jilid Ke III secara resmi mengalihkan lokasi penyampaian asprisasi perangkat desa pada Rabu (25/01) besok di Jakarta. Melalui surat edaran bernomor 086/PP.PPDI/I/2023 tertanggal 22 Januari 2023, Ketua Umum PPDI Moh. Tahril menyampaikan bahwa acara yang semula akan diadakan di depan Istana Merdeka Jakarta, dialihkan ke Gedung DPR RI. Sementara itu titik kumpul …
Read More »Mobilitas Tinggi, PPDI Jawa Timur Terima Bantuan Kendaraan Dari Bank Jatim
Surabaya – Bank Jatim Serahkan Bantuan Kendaraan untuk Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Jatim, Gubernur Khofifah Harapkan Kinerja Operasional Perangkat Desa di Jatim Semakin Efektif. Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa didampingi Dirut PT Bank Jatim Busrul Iman menyerahkan bantuan kendaraan operasional kepada Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Jawa Timur, di Gedung Negara Grahadi, Jumat (20/1/2023) pagi. Dilansir dari jatimupdate.id, bantuan …
Read More »Pecah Rekor, 20 Ribu Orang Anggota PPDI Jawa Tengah Siap Sukseskan Silatnas Jilid Ke III
Jakarta – Puluhan ribu perangkat desa dari Jawa Tengah siap membanjiri Jakarta, dengan menggunakan 400 armada bus. Data ini terungkap dari rekapitulasi sementara peserta Silahturahmi Nasional PPDI Jilid ke III yang dikeluarkan oleh Pengprop PPDI Jawa Tengah. Dari data yang diperoleh admin puskominfo-ppdi, jumlah peserta terbanyak dikirim oleh PPDI Kabupaten Banjarnegara dengan 2150 orang perangkat desa. Dari 25 Kabupaten yang …
Read More »