DPRD Dan Pemkab Gresik Sepakat, Siltap Perangkat Desa Naik Di 2023

Gresik – Menjelang akhir tahun 2022, ada kabar gembira bagi perangkat desa di Gresik. Hal ini disampaikan oleh anggota Badan Anggaran (Banggar) DPRD Gresik, Khoirul Huda, bahwa penghasilan tetap (siltap) rangkat desa akan naik di tahun depan. Dikutip dari beritautama.co, kenaikan siltap ini setelah Tim Anggaran Pemkab Gresik bersama Banggar DPRD menyepakati penambahan alokasi dana desa (ADD) yang didalamnya tercantum …

Read More »

Praja Sragen Tegaskan Tolak Perubahan Masa Jabatan Perangkat Desa

SRAGEN — Ratusan perangkat desa (perdes) yang tergabung dalam Praja Sragen menolak rencana perubahan Undang-Undang No. 6/2014 tentang Desa lantaran dalam draf Randangan UU (RUU) tersebut mengubah masa kerja perdes sama dengan masa kerja kepala desa (kades) selama sembilan tahun. Padahal dalam UU itu sudah mengatur masa kerja perdes itu sampai usia 60 tahun. Dilansir dari solopos.com, penolakan itu diungkapkan …

Read More »

Lantik 2 Kepengurusan Tingkat Kecamatan, Ketua PPDI Karo Tekankan Ke-Netralan Di Pilkades

Karo – Pengurus Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kecamatan Lau Baleng dan Mardingding periode 2022-2027 dilantik PPDI Kabupaten Karo, Jumat (11/11) di Desa Martelu Kecamatan Lau Baleng. Dilansir dari hariansib.com, Ketua PPDI Kabupaten Karo, Alamsyah Pelawi menegaskan bahwa PPDI bukan organisasi masyarakat, tetapi organisasi kinerja yang tujuannya untuk meningkatkan SDM sesama perangkat desa. Diungkapkan, SK perangkat desa 2017, artinya sampai …

Read More »