PPDI JabarAya “Gasskeun” Satu Suara Menuju Silatda

H-1 menjelang Silaturahmi PPDI JabarAya, pengurus propinsi sebagai koordinator aksi lapangan terus mempersiapkan segala hal terkait teknis pelaksanaan kegiatan besok. Seusai acara Peningkatan Kapasitas Perangkat Desa yang digelar DPMD Pemerintah Propinsi Jawa Barat disampaikan kesiapan dari kabupaten-kabupaten dari wiklayah Pasundan ini untuk berpartipasi dalam agenda yang digelar di seputaran Gedung Sate Bandung, besok Senin (06/12). “ Alhamdulillah untuk proses perijinan …

Read More »

Hadiri Agenda Pemprop Jawa Barat Dengan PPDI, Begini Kabar NIPD Yang Disampaikan Kemendagri

Bandung – Bertempat di Aula Kantor Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Propinsi Jawa Barat para ketua PPDI Kabupaten Se-Jawa Barat menghadiri undangan Peningkatan Kapasitas Aparatur Desa guna mendorong pengembangan kerjasama serta optimalisasi implementasi kewenangan menuju kemandirian desa sebagai mana amanat undang-undang no 6:tahun 2014. Banyak hal di bahas dalam pertemuan tersebut oleh narasumber dari DPMD Propinsi Jawa Barat dan …

Read More »

Sampaikan Keprihatinan Erupsi Gunung Semeru, Moh. Tahril Bersama Galena Rescue Koordinasikan Bantuan Melalui Perangkat Desa Lumajang

Lumajang – Gunung Semeru erupsi pada Sabtu (4/12/2021), diawali dengan kejadian laharan pada pukul 13.30 WIB.   Hal itu dikonfirmasi oleh Kepala Pusat Vulkanologi Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) Andiani. “Erupsi Semeru berupa awan panas guguran, tanggal 4 Desember 2021 pukul 13:30 WIB, diawali dengan kejadian laharan. Tercatat di seismogram Amplitudo maksimum 25 mm durasi masih berlangsung,” kata Andiani, saat seperti …

Read More »
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});