Tag Archives: pilpres 2024

Jelang Pembahasan Lanjutan Revisi UU Desa, Setjen MPR RI Berikan Masukan Penting Untuk PPDI

Gunung Kidul – Pengurus Pusat Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) mengadakan rapat koordinasi untuk membahas dinamika terkini, yang diselenggarakan di Villa Tirtasari Gunung Kidul, Yogyakarta, pada Sabtu (16/12/2023) pekan kemarin. Tampak hadir Setjen MPR RI Prof. Dr. Ma’ruf Cahyono, S.H., M.H, Dewan Penasehat PPDI Pusat, Ketua Umum PPDI dan sejumlah pengurus harian yang datang dari berbagai daerah. Dalam sambutan acara …

Read More »

Audensi Dengan PPDI, Begini Respon Pj Bupati Magetan Setelah Tahu Siltap Dibawah UMK

MAGETAN – PPDI Magetan sampaikan permintaan penyesuaian Siltap Perangkat Desa dengan kenaikan dari UMK, hal ini diutarakan saat audensi dengan Pj. Bupati Magetan pada Senin (18/20/2023) di Ruang Jamuan Surya Graha. Ketua PPDI Magetan Nanang Ari menyampaikan sesuai dengan SK Gubernur penetapan UMK Kabupaten Magetan sebesar 2.238.800,-, sementara siltap untuk perangkat desa sebesar 2.050.000,-. Dikutip dari media wartatransparansi, dalam audensi …

Read More »

Terungkap! Hanya 1 Saja Usulan Perubahan Terkait Perangkat Desa Dalam Draft Revisi UU Desa

Menjelang Pemilu 2024, pembahasan terkait Revisi Undang Undang Desa No 6 2014 semakin menarik. Setelah aksi Desa Bersatu pada 5 Desember 2023 desa melakukan aksi demonstrasi di depan gedung DPR RI guna menuntut pengesahan RUU Desa. Dalam sidang paripurna DPR RI untuk penutupan masa sidang tahun 2023, Ketua DPR menyampaikan bahwa Presiden Jokowi bersurat yang berisi penunjukan wakil pemerintah dalam …

Read More »

Didepan AKD Probolinggo, Ketua DPD RI Sampaikan Pesan Penting Soal Desa

PROBOLINGGO – Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti mengingatkan lima prioritas yang harus dilakukan kepala desa agar desa yang mereka pimpin menjadi mandiri. Hal ini disampaikan saat bertemu dengan ratusan kepala desa yang tergabung dalam Asosiasi Kepala Desa (AKD) se-Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur saat melakukan kegiatan reses, Jumat (15/12/2023). di Pendopo Prasaja Ngesti Wibawa Rumah Dinas Bupati Probolinggo. “ …

Read More »

Hallo Perangkat Desa! Simak, Ada Tambahan Hasil Jutaan Rupiah Di 2024

Jakarta – Tahapan Pemilihan Umum 2024 telah masuk dalam tahapan kampanye, selain itu KPU juga membuka pendaftaran bagi calon Kelompok Penyelenggara  Pemungutan Suara (KPPS). Dengan honor Rp. 1,1 juta – Rp. 1,2 juta tentu menarik bagi beberapa kalangan untuk menjadi petugas KPPS dalam pesta demokrasi 5 tahunan ini. Ketua KPU RI Hasyim Asy’ari menyampaikan bahwa ASN boleh menjadi petugas ad …

Read More »

Siap-Siap! Tema Tentang Desa Ada Di Debat Capres-Cawapres

Jakarta – Segmen pertama debat calon presiden (capres) telah dilaksanakan pada Selasa malam, 12 Desember 2023. Debat yang diikuti oleh ketiga capres itu berlangsung menarik dengan mengusung tema, diantaranya soal pemerintahan, hukum, pemberantasan korupsi, hak asasi manusia (HAM), penguatan demokrasi, peningkatan layanan publik, dan kerukunan warga. Debat berikutnya adalah untuk cawapres. Sebelumnya, Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menetapkan jadwal …

Read More »

Makin Jadi Incaran Pencari Kerja, Kesejahteraan Perangkat Desa Meningkat Melalui Revisi PP 11/2019

Jakarta – Proses pembahasan revisi PP No 11 Tahun 2019 masih terus berjalan di Kementerian Dalam Negeri, ditengah hangat-hangatnya berita tentang revisi UU No 06 Tahun 2014. Pemerintah melalui Kementerian Dalam Negeri selaku leading sektor terkait dengan aparatur pemerintah desa dan pemerintah desa dikabarkan sedang menggodk skema baru mengenai pembayaran penghasilan tetap bagi perangkat desa. Pembayaran siltap perangkat desa yang …

Read More »

Debat Perdana Capres Usai, Menanti Tema Terkait Pemerintah Desa, Perangkat Desa Dan Pembangunan Desa

Jakarta – KPU telah selesai melaksanakan Debat Capres-Cawapres 2024 edisi perdana, yang digelar di kantor KPU, Jalan Imam Bonjol, Jakarta Pusat, Senin (12/12/2023),. Debat dihadiri tiga paslon Capres – Cawapres terdaftar yaitu Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka serta Ganjar Pranowo-Mahfud MD. Dilansir dari liputan6, acara debat mendapat banyak tanggapan publik maupun warganet. Banyak yang menilai meski baru edisi …

Read More »

Siapa Wakil Pemerintah Dalam Pembahasan Lanjutan Revisi UU Desa?

Jakarta – Pembahasan revisi UU No 06 Tahun 2014 akan masuk pembahasan tingkat 2, dimana DPR bersama Pemerintah akan melakukan pembahasan bersama-sama. DPR sendiri telah menerima Surat Presiden (Surpres) berisi penunjukan wakil pemerintah untuk membahas revisi Undang-Undang Desa. Ketua DPR Puan Maharani menyampaikan itu saat membuka rapat paripurna ke-10 DPR Masa Persidangan II Tahun Sidang 2023-2024, Selasa (5/12/2023). “Sidang dewan …

Read More »

Pengesahan Revisi UU Desa Diantara Sebelum Dan Sesudah Pemilu 2024, Inikah Ending-nya?

Jakarta – Seperti diketahui, Pimpinan DPR bersama apdesi bersepakat bahwa satu langkah lagi untuk disahkan RUU Desa, yaitu pembahasan bersama tripartit antara Pemerintah, DPR RI dan DPD RI. Saat beraudiensi dengan Desa Bersatu mengenai tuntutan yang diajukan ke DPR, ketua DPR RI menegaskan dewan legislatif berkomitmen membahas revisi UU Desa. Untuk membuktikan komitmen tersebut, DPR atas persetujuan pimpinan akan melakukan …

Read More »