Dampak pandemi Covid-19 yang tak berunjung menuntut masyarakat harus kreatif untuk menambah penghasilan. Seperti yang dilakukan Marina Celya Valentine. Meski dia menjadi perangkat desa, tetap tekun menjalankan usaha hampers hingga karangan kado unik. Dilansir dari jawapos.com, hidup mandiri pada usia muda bukanlah hal mudah. Namun, semangat dan tekad yang kuat mampu menepiskan halangan. Seperti Marina Celya Valentine. Kebiasaan mandiri yang …
Read More »