Tag Archives: ppdi kalimantan selatan

Perkuat Silahturahmi Antar Organisasi, PPDI Kalimantan Selatan Hadiri Muskerda Apdesi Banjar

BANJAR – Ketua PPDI Provinsi Kalimantan Selatan beserta pengurus menghadiri undangan Musyawarah Rencana Kerja APDESI Kabupaten Banjar, di Hotel Rodhita Banjar Baru, Selasa (20/08/2024). Dalam acara tersebut tampak hadir Bupati Banjar di Wakili Asisten III Setda Banjar, Kepala Dinas PMD Kabupaten Banjar, Polres Banjar, Dandim 1006 Banjar, Pimpinan Bank Kalsel Cabang Martapura, Komisi III DPRD Kabupaten Banjar, Kesbangpol Kabupaten Banjar …

Read More »

Istimewa, Ketua PPDI Kalimantan Selatan Bersama Pengurus PPDI Banjar Hadiri Upacara Hari Jadi Kabupaten Banjar Ke-74

BANJAR – Ketua PPDI Provinsi Kalimantan Selatan beserta jajaran pengurus PPDI Kabupaten Banjar berkesempatan mengikuti Peringatan Hari Jadi Kabupaten Banjar yang ke-74, di RTH Ratu Zalecha Martapura, Rabu (14/08/2024). Upacara yang dipimpin langsung oleh Bupati Banjar H, Saidi Mansyur, S.I.Kom, diikuti oleh beberapa elemen masyarakat dan organisasi-organisasi seperti APDESI Banjar, PPDI Banjar, PABPDSI dan KNPI Kabupaten Banjar. Jam’ani selaku Ketua …

Read More »

Demi Kemajuan Desa, Ketua PPDI Kalimantan Selatan Siap Bersinergi Dengan Semua Pihak

Banjarmasin  – Jam’ani, Ketua PPDI Kalimantan Selatan menyampaikan siap bersinergi dengan berbagai pihak, termasuk dengan Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan. Pernyataan ini disampaikan sesaat setelah acara penyerahan penghargaan untuk  Gubernur Kalimantan Selatan H Sahbirin Noor atau Paman Birin sebagai Bapak Pembangunan Desa. Dalam acara yang digelar di Gedung Mahligai Pancasila Banjarmasin, Selasa (30/08/2024) tersebut, hadir juga pengurus dari organisasi desa yang …

Read More »

Kabar Gembira Dari Kalimantan Selatan, Ada Tambahan Tunjangan Perangkat Desa Di Tahun 2025

BANJAR – Kabar gembira datang paska silahturahmi Ketua PPDI Propinsi Kalimantan Selatan, Jam’ani dengan H. Faried Fakhmansyah, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa Provinsi Kalimantan Selatan, Jum’at (19/07/2024). Dalam pertemuan yang berlangsung dalam suasana kekeluargaan tersebut, H. Faried Fakhmansyah menyampaikan informasi bahwa ada peningkatan kesejahteraan untuk perangkat desa di tahun 2025. “ Insyaallah, Tahun 2025 ada tambahan tunjangan Kepala Desa …

Read More »

Potong Tumpeng Ramaikan Peringatan Harlah PPDI Ke-18 Di Banjar

Banjar, 20 Juni 2024 – Perhelatan syukuran Hari Lahir (Harlah) ke-18 Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) menjadi momen penting bagi komunitas perangkat desa di Kabupaten Banjar. Acara yang diadakan di Sekretariat PPDI Kabupaten Banjar, Jalan Ahmad Yani KM 3,700 ini dihadiri oleh tokoh-tokoh penting, termasuk Ketua PPDI Provinsi Kalimantan Selatan, Jam’ani. Dalam sambutannya, Jam’ani mengucapkan rasa syukur dan terima kasihnya …

Read More »

PPDI Kalimantan Selatan Rayakan Idul Adha dan HUT PPDI ke-18 dengan Pembagian Daging Kurban

MARTAPURA — Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kalimantan Selatan menyelenggarakan kegiatan pembagian daging kurban dalam rangka merayakan Hari Raya Idul Adha dan memperingati hari lahir PPDI yang ke-18. Acara ini diadakan sesaat setelah pelaksanaan sholat Idul Adha Hari Raya Idul Adha, yang juga dikenal sebagai Hari Raya Kurban, merupakan momen penting bagi umat Muslim di seluruh dunia untuk menunjukkan kepedulian …

Read More »

Makin Menguat, Dukungan Ketua PPDI Kalimantan Selatan Maju Di Pilkada Banjar

MARTAPURA – Beberapa nama bakal calon (Balon) Bupati Banjar mulai bermunculan, membuat perebutan kursi orang nomor satu di Kabupaten Banjar terlihat mulai memanas. Nama-nama yang muncul di permukaan di antaranya, Sandy Fitrian Noor (anak Paman Birin), H Rusli (Ketua DPD Golkar Kabupaten Banjar), hingga dari golongan birokrat, seperti dr. Diauddin dan Kepala Dinas PUPR Provinsi, Ahmad Solhan. Keempat orang tersebut …

Read More »

Musyawarah Kecamatan Batu Mandi Pilih Ahmad Syarif Menjadi Ketua PPDI Periode 2024-2029

BALANGAN  – Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kecamatan Batu Mandi Kabupaten Balangan menggelar Musyawarah Kecamatan yang diadakan di Aula Kantor Camat Batu Mandi, pada Selasa (23/04/2024). Tampak hadir dalam agenda tersebut  Camat, Kasi Pemerintahan, Sekretaris Desa  dan perwakilan perangkat desa  se Kecamatan Batu Mandi . Agenda yang di mulai sejak pagi hari pukul 09.30 Wib ini mengagendakan pemilihan Ketua PPDI …

Read More »

Respon Himbauan Gubernur Di Pelantikan Apdesi Kalimantan Selatan, PPDI Siap Berkolaborasi Untuk Kemajuan Desa

BARITO KUALA – Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel), Sahbirin Noor melalui Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Provinsi Kalsel, Faried Fakhmansyah mengajak, Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Provinsi Kalsel dalam menguatkan komitmen mendampingi dan mengawal pembangunan di tingkat desa. “Maka dari itu, Apdesi harus bisa menguatkan sinergi dan kolaborasi bersama Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten/Kota se-Kalsel serta seluruh perangkat …

Read More »

Bareng Forkompimda, PPDI Kalimantan Selatan Hadiri Pelantikan Pengurus APDESI Periode 2023-2028

BARITO KUALA – Gubernur Dr. (H.C.) H. Sahbirin Noor, S.Sos., M.H yang diwakili Oleh Kepala Dinas PMD Provinsi Kalimantan Selatan, menghadiri pelantikan pengurus Asosiasi Pemerintah Desa Indonesia (APDESI)Provinsi Kalimantan Selatan periode 2023-2028, di Gedung Serbaguna H. Yamin, Handil Bakti, Barito Kuala. Selain puluhan Kepala Desa yang datang dari berbagai daerah di Kalimantan Selatan, tampak hadir pula Ketua DPRD Provinsi Kalimantan …

Read More »