Tidak Terima Dipecat, 16 Perangkat Desa Palas Ajukan Gugatan Ke PTUN

Medan – Sejumlah 16 orang perangkat Desa asal Kabupaten Padang Lawas (Palas) melakukan gugatan ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Medan karena diberhentikan oleh kepala Desanya secara sepihak. Adapun 16 orang perangkat desa itu merupakan warga yang berasal dari 3 desa, yakni Desa Sigorbus Jae, Desa Hasahatan Julu dan Desa Binabo Julu, Kecamatan Barumun, Kabupaten Palas. Hal tersebut disampaikan oleh …

Read More »

Innalillahi, Bupati Yang Mantan Kepala Desa Ini Wafat Karena Covid-19

Jakarta – Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja meninggal karena Corona. Eka Supria Atmaja sempat menjalani perawatan medis sebelum tutup usia. Berdasarkan laman bangeka.org, Eka Supria Atmaja lahir di Bekasi, 9 Februari 1973. Dia memiliki istri bernama Holilah dan dikaruniai tiga buah hati, yakni Nikita Orizza, Jelena Jatuzzalwa, dan Reziy Ahmad Syaikhu. Bupati Eka menempuh pendidikan dari SD hingga SMA di Kabupaten Bekasi. Kemudian melanjutkan …

Read More »

Kerjasama Dengan Ombudsman Dan Advokat, PPDI Sumatera Barat Antisipasi Pemecatan Perangkat Desa

Padang Pariaman – Bertempat di Sekretariat PPDI, Nofrianto Ketua PPDI Propinsi Sumatera Barat membuka agenda rapat pimpinan daerah (rapimda), pada Sabtu (10/07/2021) kemarin. Acara dengan tema “Satukan Tekad Satukan Komando Kita Kawal Revisi UU No 06 Tahun 2014 Tentang Desa Demi Kesejahteraan Dan Nasib Perangkat Desa/Nagari Yang Lebih Baik” ini, diikuti sejumlah pengurus PPDI Kabupaten diantaranya Solok Selatan, Solok, Padang …

Read More »
(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});