Tag Archives: pemberhentian perangkat desa

DPMD Bengkulu Selatan Dorong Kades Dan Perangkat Desa Hentikan Konflik

Bengkulu Selatan – Saat ini banyak perangkat desa berselisih paham dengan kepala desa (Kades), entah apa yang membuat konflik terhadap pemerintah desa yang kini mayoritas dijabat oleh Kades baru itu. Ganjang-ganjing akan pengangkatan dan pemberhentian perangkat desa pun kerap terdengar. Dikutip dari laman rmolbengkulu.id, akibat adanya permasalahan tersebut, ditakutkan pemerintahan desa menjadi tidak maksimal. Tak ingin hal itu terjadi, Kepala …

Read More »

PPDI Cirebon Kritisi Kasus Nurhayati, Galangan Dukungan Moril Sebagai Bentuk Keprihatinan

Cirebon, – Kasus yang menimpa Nurhayati menjadi tersangka, yang merupakan salah seorang perangkat Desa Citemu, Kecamatan Mundu, Kabupaten Cirebon. Kini proses terus berlanjut dengan membuat tanda tangan petisi dari semua perangkat desa se-kabupaten Cirebon, sebagai bentuk untuk mendukung Nurhayati. Menyikapi permasalahan tersebut, akhirnya ketua FKKC Kuwu Muali bersama pengurusnya, turun langsung ke desa Citemu dengan mengadakan rapat internal para Kuwu, …

Read More »

Sikapi Pemberhentian Perangkat Desa, Hal Ini Menjadi Sorotan Ombudsman NTT

Ende : Pemberhentian para perangkat desa secara sepihak oleh kepala desa di berbagai daerah di NTT menjadi saat ini menjadi sorotan Ombudsman NTT. Di Manggarai Timur, puluhan aparat desa diberhentikan tidak melalui prosedur oleh para kepala desa pasca pelantikan, bahkan beberapa diantaranya diberhentikan melalui pesan singkat WastApp. Kepala Ombudsman RI Perwakilan NTT Darius Beda Daton kepada rri.co.id, Rabu (16/02) mengatakan, …

Read More »

Diberhentikan Lewat Pesan Singkat, Kadis PMD Lampura Nilai Tidak Sesuai Mekanisme

Kotabumi — Perangkat Desa Penaganratu, Kecamatan Abung Timur, Lampung Utara (Lampura) mempertanyakan mekanisme pemberhentian dan pengangkatan staf desa. Sebab, tanpa pemberitahuan yang jelas dan surat, pegawai yang bertugas di desa tersebut diberhentikan kepala desa baru secara sepihak. Salah satu perangkat desa mengaku hanya diberitahu melalui pesan singkat dan ternyata langsung ada yang menggantikan. “Padahal jelas mekanismenya dalam Permendagri No.67/2017 tentang mekanisme …

Read More »

Alhamdulillah, Ratusan Perangkat Desa Batang Tidak Jadi Diberhentikan

Bupati Batang Wihaji mengeluarkan kebijkan baru terkait Perbup Nomor 09 Tahun 2016 tentang syarat minimal pendidikan terakhir SMA atau sedarajat bagi perangkat desa.  Dilansir dari ayosemarang.com, kebijakan Perbup baru itu memberikan kesempatan melanjutkan pendidikan bagi perangkat desa yang belum memiliki ijazah SMA atau sederajat hingga tahun 2024.  “Perbup 09/2016 itu, mengatur jabatan perangkat desa minimal pendidikannya SMA dengan batasan waktu di tahun 2022. Semangatnya agar ada peningkatan sumber daya manusia (SDM). Karena sekarang …

Read More »

Pecat Kades Nakal, PPDI Prop Bengkulu Dorong Kasus Seluma Menjadi Percontohan

Bengkulu – Ketua PPDI Propinsi Bengkulu, Ibnu Majah A.md, mersepon positip langkah tegas yang diambil Bupati Seluma, yang memberhentikan Kepala Desa Padang Kelapo. Seperti diinformasikan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seluma resmi memberhentikan Kepala Desa Padang Kelapo, Onzaidi, dari jabatannya. Pemberhentian ini disampaikan langsung dalam kegiatan penyerahan Surat Keputusan (SK) pemberhentian yang digelar tertutup di ruang rapat Bupati Seluma, Rabu (9/2) pukul …

Read More »

Langkah Tegas Bupati Seluma, Pecat Kades Nekat Berhentikan Perangkat Desa Non Prosedural

Seluma – Polemik dualisme perangkat desa yang terjadi di Desa Padang Kelapo Kecamatan Semidang Alas Maras yang berlarut-larut sejak 2 tahun, berakhir dengan pemberhentian tidak hormat terhadap Onzaidi dari jabatannya selaku Kades Padang Kelapo, melalui SK yang ditandatangani Bupati Seluma Erwin Octavian. Melalui rapat tertutup pada Rabu sore (9/2) sekitar pukul 14.00 wib yang dipimpin Wakil Bupati Gustianto, dan dihadiri …

Read More »

Kades Abaikan Himbauan, PPDI Lampura Laporkan Pemberhentian Perangkat Desa Ke Ombudsman RI

Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Lampung menerima laporan dan keluhan terkait pemecatan secara sepihak Perangkat Desa oleh Kepala Desa terpilih dalam Pilkades Serentak Lampura 2021 lalu.  Pemecatan dianggap tidak sesuai dengan aturan dan mekanisme yang berlaku. Di lansir dari kupastuntas.co, Kepala Perwakilan Ombudsman RI Provinsi Lampung, Nur Rakhman Yusuf mengatakan bahwa laporan tersebut sedang dalam proses dan akan dilihat perkembangan kedepannya. “Telah …

Read More »

Marak Pemberhentian Perangkat Desa, Ini Pesan Ombudsman RI

KUPANG – Kepala Ombudsman RI perwakilan NTT, Darius Beda Daton, menjawab polemik terkait Pengangkatan dan Pemberhentian Perangkat Desa di wilayah NTT (Kupang, 7/2/2022). Dilansir dari infonawacita.com, Darius menjelaskan bahwa Akhir-akhir ini, berita media terkait penyegelan kantor desa atau fasilitas publik lain di desa sebagai bentuk protes atas pengangkatan dan pemberhentian perangkat desa oleh kepala desa terpilih kerap terjadi di berbagai desa. …

Read More »

Audensi Ke Dewan, Perangkat Desa Serang Curhat Terkait Pemberhentian Secara Paksa

Serang – Perangkat Desa Bojot Kecamatan Jawilan, Kabupaten Serang, melakukan audiensi kepada Komisi I DPRD Kabupaten Serang, Rabu 19 Januari 2022. Audiensi dilakukan karena empat orang perangkat desa tersebut diduga diberhentikan oleh kepala desa (kades). Seperti dilansir dari pikiran-rakyat.com, Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Serang, Aep Syaefullah mengatakan, audiensi dilakukan karena perangkat desa tersebut mengaku diberhentikan kadesnya. “Iya (terima audiensi), perangkat desa yang disuruh berhenti sama kades,” ujar Ketua Komisi I DPRD Kabupaten …

Read More »