Hadiri Musda PPDI, Asda 1 Kulonprogo Berikan Apresiasi Positip Untuk Perangkat Desa
KULONPROGO – Alokasi Dana Desa (ADD) di Kabupaten Kulonprogo bisa dinaikkan menjadi 15 persen. Asal satu, dibantu dalam optimalisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD). Seperti diketahui, sekarang ADD masih di posisi minimal (10 persen). Dilansir dari krjogja.com, hal itu dikatakan Ketua DPRD…
Bangun Jiwa Korsa, PPDI Kulon Progo Serahkan Bantuan Untuk Korban Erupsi Gunung Semeru
PPDI Kulonprogo menyalurkan bantuan kemanusiaan untuk korban erupsi Gunung Semeru Lumajang, pada Selasa (14/12) siang ini. Wiwit Triraharjo, S.Si, Ketua PPDI Kulon Progo menyampaikan bahwa sumbangan ini berasal dari donasi perangkat desa sekabupaten. “ Kita menghimpun dana dari teman2 pamong…