Cek 5 Fakta Bantuan Subsidi Upah Yang Masuk Rekening Setelah Lebaran

JAKARTA – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mengupayakan pencairan Bantuan Subsidi Upah (BSU) atau BLT subsidi gaji 2020 dilakukan setelah mendapat persetujuan dari Kementerian Keuangan (Kemenkeu). Direktur Kelembagaan Kerja sama Hubungan Industrial (KKHI) Kemnaker, Aswansyah mengatakan tahapannya mendapatkan persetujuan dari Menteri Keuangan Sri Mulyani. Jika sudah maka akan segera dicairkan kepada para pekerja yang belum menerima BLT gaji pada tahun lalu. “Terkait …

Read More »

Bertemu Bupati Gresik, Begini Curhatan Sarjana Yang Kalah Dari Kejar Paket C

GRESIK, -Bupati Gresik Fandi Akhmad Yani (Gus Yani) turun tangan menyikapi hasil ujian rekrutmen Perangkat Desa Jabatan Kaur Pemerintahan di Desa Munggugebang Kecamatan Benjeng yang dilakukan Tim Panitia Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa (P3D). Ini setelah seleksi Perangkat Desa Munggugebang tersebut heboh dan menjadi perbincangan di media sosial (medsos). Sebab, hasil ujian tersebut mencurigakan. Seorang calon perangkat desa lulusan S1 …

Read More »

Waduh …. Ada Kebocoran Soal Test Seleksi Perangkat Desa Di Banyuwangi

Banyuwangi – Pelaksanaan ujian tertulis dalam rangka pemilihan perangkat desa di lima desa di Kabupaten Jatibanteng, beberapa waktu lalu, menyisakan masalah. Artinya, diduga beberapa penguji telah mendapatkan kunci jawaban untuk pertanyaan tersebut. Seperti dikutip dari indonesiaonline.co.id, masing-masing desa tersebut adalah Desa Patemon, Desa Curahsuri, Desa Pategalan, Desa Kumbang Sari, dan Desa Jatibanteng. Barang bukti ditemukannya kunci jawaban itu kabarnya sudah …

Read More »