Keprihatinan DPRD Blora Terkait Kasus Ijazah Pesantren Yang Dianggap Tidak Berlaku

Blora – Kebahagiaan itu pupus seketika setelah Akhmad Agus Imam Sobirin (41) dinyatakan tidak jadi dilantik menjadi Perangkat Desa Turirejo, Kecamatan Jepon, Kabupaten Blora. Padahal nilai yang didapatkannya saat tes perekrutan beberapa bulan lalu, tertinggi dibanding peserta lainnya. Agus terjegal karena ijazahnya yang produk pondok pesantren dianggap tidak berlaku sesuai peraturan bupati (Perbup) Blora yang menerangkan harus berpendidikan formal. Namun …

Read More »

Kok Bisa? Dua Pilkades Di Satu Desa Dalam Waktu Yang Bersamaan

Bangkalan – Pemilihan Kepala Desa (Pikades) serentak di Kabupaten Bangkalan, dilaksanakan Minggu (2/5/2021). Namun terdapat hal unik dalam pemilihan di Desa Mrandung, Kecamatan Klampis. Pasalnya dalam satu desa ada dua kepanitiaan penyelenggara Pilkades. Dua kepanitiaan tersebut juga mengusung dua calon yang berbeda dan lokasi pemilihan juga berada di lokasi yang tidak sama. Dua calon di masing-masing tempat yakni Eko Nur …

Read More »

Pererat Silahturahmi, PPDI Tuban Gelar Bagi Takjil Dan Buka Bersama

Tuban – Bulan suci Ramadhan tidak menghalangi anggota PPDI Tuban untuk beraktivitas rutin, hal ini malah menambah semangat terutama kegiatan keagamaan. Seperti yang dilakukan oleh Pengurus PPDI Kecamatan Jatirogo, Tuban, pada Sabtu (02/05/2021), dengan melaksanakan pembagian takjil  yang mengambil lokasi di Perempatan Jatirogo dan di depan SMP N 1 Jatirogo. “ Kegiatan ini kami lakukan dengan niat tulus ikhlas dalam …

Read More »