Tag Archives: ppdi

Terpilih Menggantikan Ketua Lama, Edi Rusianto Siap Bawa PPDI Lebong Ke Level Berikutnya

Lebong – Edi Rusianto terpilih menjadi Ketua Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Lebong, dalam musyawarah di selenggarakan pada tanggal 14 Februari 2021 beberapa waktu yang lalu. Musyawarah Daerah Luar Biasa ini secara khusus diagendakan untuk memilih tampuk kepimpinan dalam tubuh PPDI Kabupaten Lebong, setelah Sandi Diadinata yang sebelumnya menjadi Ketua ditarik masuk ke kepengurusan PPDI Propinsi Bengkulu. Edi Rusianto, yang …

Read More »

Ucapkan Selamat Untuk Pelantikan Gubernur Dan 7 Bupati, PPDI Bengkulu Siap Lanjutkan Sinergi Positip

Bengkulu-Kominfo – Pengurus Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Provinsi Bengkulu beserta anggota mengucapkan selamat atas pelantikan Gubernur Bengkulu dan Wakil Gubernur Bengkulu Dr. Rohidin Mersyah dan Ronjonsyah kamis (25/02/2021) Pelantikan yang di laksanakan di Istana Negara oleh Presiden Jokowi Dodo bersama Gubernur dan wakil Gubernur Sumatera Barat, Gubernur dan Wakil Gubenur Kepulauan Riau.  Selain itu PPDI Bengkulu juga mengucap selamat …

Read More »

Sesalkan Pungli NIPD, Ini Harapan Ketua Umum PPDI

KAUR– Pascakabar Operasi Tangkap Tangan (OTT) Pungutan Liar (Pungli) Nomor Induk Perangkat Desa (NIPD) oleh Polres Kaur, Rabu (24/2/2021) malam mendapat perhatian khusus dari Ketua Umum PPDI Pusat , Mujito. Seperti ramai diberitakan melalui media lokal, Polres Kaur Polda Bengkulu dikabarkan mennggelar Operasi Tangkap Tangan (OTT) Pungutan Liar (Pungli) Nomor Induk Perangkat Desa (NIPD), Rabu (24/2/2021) malam. Tim gabungan Polres …

Read More »

SILAPOT, Sisi Lain Pamong Tegal Yang Komit Dibawah Panji-panji PPDI

Tegal – Ada satu hal menarik jika membaca kata SILAPOT di wilayah Kabupaten Tegal, forum silahturahmi dan komunikasi antar perangkat desa yang terbentuk pada tanggal 11 Juli 2017 yang lalu ini senantiasa mewarnai dinamika perangkat desa semenjak pendiriannya. Nama-nama perangkat desa senior di kawasan Kabupaten Tegal seperti Carto, Eko Winarno, Zaimudin, Asmawi, Bambang Darsono, Nasrullah, M. Toha, dan Nurwibowo, menjadi …

Read More »

Ternyata, Ini Penyebab Carut-marutnya Aturan Tentang Perangkat Desa

Kuningan – Belum teraturnya pola penanganan desa di Indonesia membuat para perangkat desa kesulitan dalam melakukan kordinasi di tingkat pusat. Saling ego sektoral antar kementerian menjadi penyebabnya. Legislator PKB, Yanuar Prihatin menyoroti saling tumpah tindihnya penanganan desa. Para perangkat desa, menurut Yanuar perlu ada penyatuan dalam menangani urusan desa. Selama ini urusan desa diurus oleh dua kementerian yakni Kementerian Dalam …

Read More »

Rapimda PPDI Jabar Sepakati Penguatan Internal Untuk Memberi Peranan Lebih Kepada Anggotanya

Kuningan – Dalam rangka memperjelas arah perjuangan organisasi, PPDI Propinsi Jawa Barat melaksanakan Rapat Pimpinan Daerah (Rapimda) dengan mengambil lokasi di RM. Dapoer Boshwezen, Kuningan, pada Sabtu (20/02/2021). Rapimda PPDI Propinsi Jawa Barat kali ini dihadiri utusan dari 13 kabupaten dari wilayah Bumi Pasundan, dimana H. Rofik Himayana selaku Ketua PPDI Propinsi Jawa Barat membuka langsung gelaran acara tersebut. Dalam …

Read More »

Cegah Pemberhentian Sepihak, PPDI Cirebon Desak Bupati Ambil Sikap Tegas

Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Cirebon mengadukan nasib perangkat desa ke Bupati Cirebon, H Imron MAg. Hal itu, menyusul masih terjadinya pengangkatan dan pemberhentian perangkat desa yang dilakukan secara semena-mena dan tidak sesuai mekenisme oleh oknum kuwu terpilih. Sekretaris PPDI Kabupaten Cirebon, Sutara mengatakan, laporan ke Bupati dilakukan karena ketika berlangsung pesta demokrasi di tingkat desa atau Pilwu serentak, …

Read More »

Pecat Seluruh Perangkat Desa-nya, Kades Mangunjaya Disentil DPMD Bekasi

Bekasi –  Penggantian perangkat atau aparatur pemerintahan desa tidak serta merta bisa dilakukan begitu saja. Memang dibolehkan kepala desa mengganti perangkatnya, tetapi ada ketentuan yang harus menjadi kepatutan, misalnya terkait pendidikan dan keahlian serta juga batasan usia . Selain itu, sebelum melakukan penggantian ‘kabinet’-nya, Kades juga harus meminta pertimbangan dari camat. Hal itu dikatakan Kepala Bidang Bina Pemerintahan Desa pada …

Read More »

PPDI Lamsel Sesalkan Penurunan Tunjangan Ditengah Semakin Kompleksnya Tugas Perangkat Desa

Kalianda — Sejumlah kepala desa (kades) dan perangkat desa di Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel) mengaku kecewa dengan adanya pemangkasan tunjangan biasa mereka terima. Mereka menilai pemangkasan tunjangan dilakukan secara sepihak. Sejumlah kades di Kecamatan Palas dan Sragi merasa terkejut ketika mendapatkan salinan Surat Keputusan (SK) Bupati Lamsel Nomor: B/523/IV.13/HK/2021 tertanggal 30 Desember 2020 tentang daftar penghasilan tetap, tunjangan kepala desa dan …

Read More »

Dukung PPDI, Kabag Tapem Tanggamus Larang Kepala Pekon Berhentikan Perangkatnya

KOTAAGUNG–Khawatir diberhentikan secara sepihak oleh calon kepala pekon (Kakon) terpilih, puluhan aparat pekon yang tergabung dalam Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Tanggamus mendatangi gedung DPRD Tanggamus, Selasa (16/2). Kedatangan mereka diterima langsung Wakil Ketua I DPRD Tanggamus Irwandi Suralaga, Ketua Komisi I Hi. Mukhtar dan anggota dewan lainnya seperti Yoyok Yulistyo, Mujibul Umam dan Hi. Nursyahbana.Audensi yang berlangsung di …

Read More »