Tag Archives: desa

Babak Baru Kasus Trenggalek, Kades Yang Diberhentikan Bupati Akan Tempuh Jalur Hukum

TRENGGALEK – Nur Kholis, Kepala Desa Ngulanwetan, Kecamatan Pogalan, Kabupaten Trenggalek membuka opsi untuk menempuh jalur hukum atas pemberhentian sementara yang disanksikan padanya. Pengacara Nur Kholis, Sumaji, mengatakan, akan mempelajari isi keputusan pemberhentian sementara selama tiga bulan yang dikeluarkan Bupati Trenggalek. DIlansir dari tribunnews.com, Sumaji mengatakan, pihaknya belum menerima surat tersebut secara resmi ketika sanksi tersebut telah diberikan. “Saya belum tahu sebagai pertimbangan [pemberhentian sementara] apa, pertimbangan menunjuk Pj apa, …

Read More »

Tolong! Kaur Umum Ini Telah Hilang 15 Hari

KUALATUNGKAL,  – Kaur Umum Desa Kelagian Kecamatan Tebing Tinggi, Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar) Deni Ardiansyah (32) dinyatakan hilang oleh pihak keluarga sejak Senin 13 September 2021 lalu dan hingga kini belum di ketahui keberadaannya. Dilansir dari radardesa.co, hilangnya Deni, tidak hanya menimbulkan ke khawatiran dan keresahan warga setempat, tapi juga menyisakan tanda tanya, apa yang terjadi sebenarnya, benarkah Deni …

Read More »

PPDI Bengkulu Bersiap Jelang Rapimda PPDI Se-Pulau Sumatera

Bengkulu-PPDI Provinsi Bengkulu bersama dengan ketua dan pengurus PPDI Kabupaten se provinsi Bengkulu mengadakan acara rapat pimpinan bahas tentang kegiatan Rapat Pimpinan PPDI Se Pulau Sumatra dan permasalahan lain yang sedang di hadapi parades di masing-masing kabupaten, acara tersebut di adakan di wisata Jenggalu Kota Bengkulu Sabtu 25 September 2021, di ikuti Ketua dan Pengurus PPDI Provinsi Bengkulu, Sekretaris dan …

Read More »

Angkat Perangkat Desa Tanpa Prosedur, Kades Ini Diberhentikan Bupati Trenggalek

TRENGGALEK – Pemberhentian sementara Nur Kholis sebagai Kepala Desa Ngulanwetan, Kecamatan Pogalan, Kabupaten Trenggalek, merupakan buntut dari pengangkatan perangkat desa yang diduga tak prosedural. Dilansir dari tribunnews.com, berikut kronologi proses pengangkatan dua perangkat desa, yakni sekretaris desa dan Kepala Dusun Krajan. Kronologi ini merupakan rangkuman fakta-fakta yang didapat dari berbagai sumber. – 23 Januari 2021, digelar proses seleksi untuk dua jabatan yang kosong di …

Read More »

Tergugat Belum Siap Jawaban, PPDI Kaur Sayangkan Sidang Gugatan PTUN Tertunda

Kota Manna –  Pengurus PPDI Kabupaten Kaur menyayangkan tertundanya sidang gugatan kasus pemberhentian  tanpa prosedural terhadap puluhan perangkat desa . Dalam sidang ke-5 yang berlangsung pada Rabu (22/09/2021) di Persidangan PTUN Bengkulu dengan jadwal sidang hari Senin (20/09/2021) dengan agenda jawaban tergugat. Namun sampai dengan hari ini yang mewakili tergugat (Kepala desa) dalam hal ini Kabag Hukum Pemda Kabupaten Kaur …

Read More »

Tingkatkan Kapasitas SDM, Batalyon Infantri 300 Didik Perangkat Desa Muba

CIANJUR — Peningkatan disiplin aparatur desa menjadi hal yang sangat penting dalam penyelenggaraan tata kelola pemerintahan desa yang baik. Oleh karena itu Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin (Pemkab Muba) terus berupaya meningkatkan kualitas serta wawasan perangkat desanya.Seperti yang dilakukan Pemkab Muba kali ini, yang mengikutsertakan perangkat desa pada bimbingan teknis teta kelola pemerintahan desa di Batalyon Infantri Raider 300, Kabupaten Cianjur Provinsi Jawa …

Read More »

Hadiri Musda PPDI, Bupati Lotim Minta Kades Jangan Merasa Paling Berkuasa

Bupati Kabupaten Lombok Timur, H.M.Sukiman Azmy, ingatkan posisi Kepala Desa agar tidak menjadi pemimpin otoriter di sebuah wilayah dalam menjalankan pemerintahan atas kehendaknya sendiri. Termasuk dalam mengangkat dan memberhentikan perangkat Desa yang sudah diatur dalam pasal 26 ayat ke-2 Undang-Undang No. 6 Tahun 2014 tentang Desa. Dilansir dari ampenannews.com, masing-masing Kepala Desa dapat mengesampingkan kepentingan pribadi, karena mengingat kesejahteraan masyarakat jauh …

Read More »

Pembunuh Perangkat Desa Lubuk Unen Belum Tertangkap, Polda Bengkulu Beri Atensi Khusus

BENGKULU – Kasus pembunuhan SE (45) perangkat desa Lubuk Unen Baru Kecamatan Merigi Kelindang Kabupaten Bengkulu Tengah pada Juli lalu, menjadi asistensi Polda Bengkulu. Ini setelah sang anak, kakak adik mendatangi Polda Bengkulu, Selasa (21/9) mempertanyakan perkembangan kasus pembunuhan sang ayah. Direktur Reserse Kriminal Umum (Dirreskrimum) Polda Bengkulu Kombes Pol Teddy Suhendyawan Syarif ketika dikonfirmasi menyebutkan, pihaknya telah mendapatkan asistensi untuk …

Read More »

Fakta Baru Polemik Perangkat Desa Bengkulu Selatan Ternyata Bukan Mundur, Tapi Dipaksa Mundur Oleh Kades Baru

KOTA MANNA – Pascapernyataan Kepala Desa Karang Agung, Wirasto, 16 September lalu yang mengklaim enam perangkat desanya mengundurkan diri, Senin (20/9) enam perangkat desa tersebut mendatangi Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Bengkulu Selatan. Dilansir dari rakyatbengkulu.com, kedatangannya untuk membantah keterangan kades, bahwasanya mereka mengundurkan diri dari jabatannya. Mereka juga membuat surat pernyataan tidak akan mengundurkan diri. Seperti disampaikan salah …

Read More »

Kasiala, Desa Listrik Mandiri Dari Sulawesi Tengah

Lahirnya undang-undang nomor 6 tentang desa tahun 2014 dan dana desa difokuskan pada pelaksanaan program untuk meniningkatkan kwalitas hidup masyarakat desa melalui rencana kerja pemerintah desa setiap tahunnya. Tahun 2020 desa kasiala melaksanakan pembangunan listrik tenaga mikro hidro melalui dana desa dan telah diresmikan pada tanggal 16 september 2021. Pada kegiatan peresmian pembangunan pembangkit listrik tenaga mikro hidro (PLTMH) tersebut …

Read More »