Tag Archives: revisi uu desa

Ada Apa? Bupati Banyumas Beri Pesan Tegas Untuk Pemdes Di Peringatan 10 Tahun UU Desa

Banyumas – Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (UU Desa) telah 10 tahun diberlakukan. Bahkan ada revisi yang rencana akan mengatur masa jabatan kepala Desa ditambah dua tahun. Pemdes diimbau tidak euforia berlebihan atas rencana disahkannya revisi UU tentang desa itu. Justru karena berbagai keistimewaan desa saat ini, harus diimbangi dengan kinerja yang semakin baik. “Tanpa kinerja yang baik, …

Read More »

Status Perangkat Desa, Usulan Yang Terlupakan Ditengah Efouria Revisi UU Desa

Pemerintah bersama Baleg DPR RI telah selesai melakukan pembahasan tingkat pertama dari perubahan kedua atas UU No 06 Tahun 2014 Tentang Desa,pada awal bulan Februari  2024. Dalam agenda  tersebut tidak ada pembahasan terkait dengan kejelasan status dari perangkat desa. Perangkat desa merupakan pegawai yang diangkat langsung oleh kepala desa untuk membantu dalam penyelenggaraan pemerintahan di tingkat desa. Saat ini, status …

Read More »

Jangan Kaget, Di Propinsi Ini Tidak Ada Satupun Kecamatan Dan Desa

Yogyakarta – Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) jumlah kecamatan di Indonesia pada tahun 2023 sejumlah 7.288 dan jumlah desa ada 81616 desa. Namun ada satu wilayah di negara kita yang tidak ada satupun kecamatan dan desa, wilayah tersebut ada di Daerah Istimewa Yogyakarta. Ya, Jika Anda berkunjung ke Yogyakarta, tidak akan Anda temui nama “kecamatan” dan “desa” di sana. …

Read More »

Tanggapi Rumor Demo PPDI Dan APDESI, Bank Kuningan Berikan Klarifikasi Tentang TNT

Kuningan – Beredar rumor PPDI dan APDESI akan melakukan demo terkait  dengan akan diberlakukannya Aplikasi  Transaksi Non Tunai ( TNT ) terhadap Sistem Keuangan Desa, menuai rumor kegelisahan di tingkat Grassroot, yaitu tingkat Pemerintahan Desa di Kabupaten Kuningan Provinsi Jawa Barat, pada Sabtu (02/03/2024). Rumor kegelisahan tersebut berkembang menjadi rumor dengan adanya demo dari pihak Desa terhadap Bank Kuningan yang …

Read More »

Dilatih Inkido, Perangkat Desa Muba Makin Mahir Teknik Infrastruktur Pembangunan Desa

Palembang – Menghadapi tantangan kedepan yang membutuhkan sumber daya  manusia yang mumpuni, Perangkat desa di Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), mendapatkan ilmu yang berkelas untuk membangun desanya. Pelatihan Teknik Infrastruktur Desa, dari kerja sama Pemkab Muba, Harian Sumatera Ekspres dan Ikatan Konsultan Indonesia  (Inkindo) Sumsel. Pelatihan gelombang ke-2, diikuti 266 peserta dari 133 desa wilayah 10 kecamatan di Musi Banyuasin. Yakni, …

Read More »

Tidak Ada Kejelasan Di Revisi UU Desa, Bagaimana Nasib Perangkat Desa Lewat Revisi PP No 11/2019 ?

Ramai perbincangan tentang status perangat desa dalam perubahan kedua atas UU No 06 Tahun 2014 Tentang Desa, membuat banyak kalangan utamanya dari perangkat desa sendiri menanti kelanjutan dari pembahasan lanjutan revisi UU tersebut. Status perangkat desa yang selama ini diperjuangkan oleh Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) dibawah kepimpinan Moh. Tahril, dan akan terus diaspirasikan dalam setiap agenda audensi dengan Pemrintah …

Read More »

Miris! Tak Layak Disebut Kantor Desa, Tiap Ada Musrenbangdes Pemdes Cicirip Harus Adakan Diluar

Purwakarta – Memprihatinkan, disaat guyuran milyaran rupiah dalam bentuk Dana Desa, Di Purwakarta masih ada satu desa yang belum memiliki Kantor Desa yang layak. Desa yang dimaksud adalah terletak di Kecamatan Suksari, Kabupaten Purwakarta yaitu Desa Ciririp. Desa ini letaknya disebarang danau Jatiluhur. Hal itu bisa dibuktikan masih ada Desa yang tidak punya kantor Desa yang tidak ada Plang Nama. …

Read More »

Pembahasan Lanjutan Revisi UU Desa Paska Pemilu, Akankah Segera Disahkan?

Jakarta – Pembahasan perubahan kedua atas UU No 06 Tahun 2014 yang akan dilanjutkan setelah pelaksanaan  Pemilu 2024, sampai sekarang belum menemukan kejelasan. Padahal Badan Legislasi (Baleg) DPR RI telah menerima aspirasi Asosiasi Kepala Desa dan Perangkat Desa yang menginginkan adanya revisi UU Desa. Salah satu poin krusial yang disepakati dalam Pengambilan Keputusan Tingkat 1 Rapat Panitia Kerja (Panja) Baleg …

Read More »

Pahami Rasionalisasi Anggaran, PPDI Pangandaran Berharap Tunjangan Tahun Sebelumnya Yang Tertunggak Dapat Dibayarkan

Pangandaran – Mensikapi keputusan Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Pangandaran yang resmi menghapus tunjangan perangkat desa, Ketua PPDI Pangandaran menyampaikan respon beragam dari perangkat desa. Dede Wahyu, Ketua Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Pangandaran, mengatakan benar telah diajak diskusi dengan Pemda Pangandaran terkait dengan kebijakan yang tidak populis di mata perangkat desa tersebut. “ Perlu dipahami bahwa tunjangan tersebut bukan …

Read More »

Bertemu PPDI Dan ASKADES, Sekda Flores Timur Beri Kepastian Siltap Siap Dicairkan Minggu Depan

Larantuka – Ketua PPDI Flores Timur  Paulus Pehan Kelen, mendampingi sejumlah pengurus inti ASKADES,  sowan Sekretaris Daerah Kabupaten Flores Timur, Petrus Pedo Maran, pada Jum’at (01/03/2024). Kedatangan rombongan kecil unsur Kepala Desa dan Perangkat Desa di Flores Timur ini sendiri untuk menanyakan kejelasan pencairan penghasilan tetap (siltap) perangkat desa, yang tertunggak dari awal tahun 2024. “ Siang ini kami bersama …

Read More »